Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Kecamatan Ciputat Timur, Ketua Panwascam Minta Agar Masyarakat Ikut Sukseskan pilkada Serentak 2024

Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Kecamatan Ciputat Timur, Ketua Panwascam Minta Agar Masyarakat Ikut Sukseskan pilkada Serentak 2024

Smallest Font
Largest Font

Beritajurnalis.net, Tangsel - Sosialisasi Pengawasan Partisipatif pada pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur serta Walikota dan Wakil walikota tahun 2024, Acara berlangsung aula Resto Bungur jalan kompas raya Ciputat Timur kota Tangerang Selatan senin/10/2024.

Hadir dalam Camat Ciputat Timur Rastra Yudhatama .S.STP, Ketua ketua Bawaslu Tangsel Muhamad Acep, ketua Panwascam Ciputat Timur Robert Hadiayanto, beserta Jajaran, Koordinator Sekretariat panwascam Ahmad Faisal, serta puluhan mahasiswa SMK wilayah kecamatan Ciputat Timur.

Yudha ,mengadakan syukuran Alhamdulillah pada siang hari saya di undang acara kegiatan Sosialisasi Pilkada tahun 2024, Alhamdulillah di depan saya ada puluhan anak anak sekolah, perlu kalian ketahui bahwa tanggal 27 November 2024 akan ada pilkada pemilihan Gubernur, Walikota dan Bupati untuk itu saya berharap dalam pilkada serentak tersebut bisa berjalan dengan lancar.

Selain itu Yudha mengajak masyarakat untuk datang ke TPS terdekat sesuai dengan undangan pemilihan, jangan sampai ada yang tidak ikut memilih, karena suara kita akan menentukan masa depan Daerah kita masing masing,"ujar Yudha 28/10.

Sementara ketua Panwascam Ciputat Timur, mengatakan Bawaslu merupakan pengawas dalam penyelenggaraan pilkada, tetapi karena keterbatasan anggota, kami selaku pengawasan pilkada tersebut, maka kami sangat membutuhkan bantuan masyarakat untuk bisa ikut dalam melakukan pengawasan pilkada serentak tersebut.

"Mohon bantuan nya bapak ibu untuk mengawasi jalan nya pilkada serentak tahun 2024 tersebut,"kata dia.

* Rusdan *

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
Admin Author

What's Your Reaction?

  • Like
    2
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow